Gelar Operasi Cipta Kondisi, Anggota Polsek Belakang Periksa Barang Bawaan Warga Antisipasi Narkoba

terkini

Iklan



Gelar Operasi Cipta Kondisi, Anggota Polsek Belakang Periksa Barang Bawaan Warga Antisipasi Narkoba

Expossidiknews.com
13 Agustus, 2022, 22.53 WIB. Dibaca: kali Last Updated 2022-08-30T23:41:28Z


BATAM | ESNews : Polsek Belakang Padang menggelar operasi cipta kondisi di wilkum Polsek Belakang Padang. Jumat, 12/08/2022.

Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan rasa aman Kepada masyarakat dan sekaligus mengantisipasi kejahatan jalanan dan narkoba.


Kegiatan berlangsung diwilkum polsek Belakang Padang tepatnya, ada pun sasaran cipkon meliputi Pemeriksaan kendaraan bermotor, sajam , narkoba dan ganguan kamtibmas, serta memonitoring pelanggar Prokes Pencegahan Penyebaran Covid-19 di Belakang Padang.

Kapolresta Barelang Kombes Pol Nugroho Tri N, SH, SIK, MH melalui Kapolsek Belakang Padang Akp Yerry Manulang mengatakan tujuan operasi ini digelar untuk ciptakan kamtibmas yang kondusif , memberikan rasa aman kepada masyarakat di wilayah hukum Polsek Belakang Padang.

“Tujuan kita melakukan ini untuk mewujudkan situasi aman kondusif setiap akhir pekan kita lakukan agar masyarakat aman, nyaman dan tenang,” imbuhnya. (r)
Komentar
Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE. #JernihBerkomentar
  • Gelar Operasi Cipta Kondisi, Anggota Polsek Belakang Periksa Barang Bawaan Warga Antisipasi Narkoba

Terkini

Iklan